Bawaslu

Ketua DPRD, Kapolres dan Bawaslu Hulu Sungai Utara Cek Kesiapan Logistik

“Juga sudah tersedia tinta untuk pencoblosan sebanyak 1041 buah, sedangkan surat suara masih menunggu pergeseran,” terang Rina.

Rina berterima kasih atas perhatian dan pengamanan yang diberikan aparat Polres, TNI dan Satpol PP terhadap gudang logistik diharapkan semua sarana logistik sudah ada di gudang sebelum pendistibusian beberapa hari sebelum pencoblosan pada 09 Desember 2020.

Bersama rombongan yang meninjau turut serta Plt Kepala Satpol PP dan Damkar Jumadi, Wakapolres HSU Kompol Irwan, Kabag Ops Polres HSU Kompol Joko Sutopo dan Ps. Pasiops Kodim 1001 Amuntai/Balangan Letda Mulyanto.

Editor: